Berita

Perserikatan Bangsa-Bangsa - Penghargaan Inovasi Lingkungan diberikan kepada Tasini

Untuk ide mereka “Tasini”, inisiatif lingkungan Indonesia-Jerman Making Oceans Plastic Free (MOPF) menerima penghargaan tantangan inovasi oleh program lingkungan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNEP). “Clean Seas Innovation Challenge” mengakui solusi yang menjanjikan untuk masalah polusi plastik laut yang dikembangkan oleh siswa dari seluruh dunia. Bersama dengan tiga proyek lain, “Tasini” terpilih dari lebih dari 200 proposal yang diajukan. Penghargaan ini baru-baru ini diberikan di San Diego, AS, sebagai bagian dar...

Tentang Kami

Kami adalah sekelompok sahabat dari Indonesia dan Jerman, penggagas inisiatif Making Oceans Plastics Free.

 

 

Kami mencintai alam dan lautan. Tujuan kami adalah mengurangi polusi plastik di laut. Kami percaya cara yang paling efektif adalaah suatu hal yang mudah dan menyenangkan. Dengan alasan ini kami menciptakan Tasini.

Hubungi Kami

    [recaptcha]

    Bergabunglah Bersama Kami

    Apakah kamu peduli terhadap laut?
    Apakah kamu percaya dengan kemampuanmu,
    kamu dapat membantu misi kami?

    Bergabunglah Bersama Kami

    Kami mencari individu-individu kreatif dibidang videografi, konten kreasi, dan penulis naskah kartun animasi.

    Hubungi Kami

    Dapatkan Berita Terbaru!

    Berlangganan Berita Kami

    Kamu dapat menghentikan langganan kapanpun. Kami akan menjaga kerahasiaan data.